
Bola.net - Manajer Liverpool, Brendan Rodgers mengaku ia kini harus bekerja keras untuk mengembalikan dukungan fans terhadap dirinya setelah melalui hasil buruk musim lalu.
Setelah dua musim lalu sukses membuat fans The Reds sumringah dengan finis di posisi dua, Rodgers mulai diragukan kapasitasnya karena terjerembab ke peringkat enam musim kemarin.
"Saya tak pernah meragukan dukungan yang saya punya di sini, tapi saya juga bisa mengerti kekecewaan musim lalu. Saya yakin usai laga kontra Stoke (kalah 1-6) ada kekecewaan mendalam," ujar Rodgers seperti dikutip Guardian.
"Ya, saya harus mengambil hati mereka (fans) kembali. Saya mengalami perjalanan luar biasa sejak saya tiba di sini dan merupakan kehormatan untuk menukangi klub dan memiliki suporter di belakang kami, tapi jelas Anda harus melakukan yang terbaik untuk mendapat dukungan tersebut dan saya tahu saya harus mendapatkannya kembali." lanjutnya.
Rodgers akan mengawali kiprahnya bersama Liverpool musim ini dengan melawat ke markas Stoke City, Minggu (9/8) besok. [initial]
(gua/pra)
Setelah dua musim lalu sukses membuat fans The Reds sumringah dengan finis di posisi dua, Rodgers mulai diragukan kapasitasnya karena terjerembab ke peringkat enam musim kemarin.
"Saya tak pernah meragukan dukungan yang saya punya di sini, tapi saya juga bisa mengerti kekecewaan musim lalu. Saya yakin usai laga kontra Stoke (kalah 1-6) ada kekecewaan mendalam," ujar Rodgers seperti dikutip Guardian.
"Ya, saya harus mengambil hati mereka (fans) kembali. Saya mengalami perjalanan luar biasa sejak saya tiba di sini dan merupakan kehormatan untuk menukangi klub dan memiliki suporter di belakang kami, tapi jelas Anda harus melakukan yang terbaik untuk mendapat dukungan tersebut dan saya tahu saya harus mendapatkannya kembali." lanjutnya.
Rodgers akan mengawali kiprahnya bersama Liverpool musim ini dengan melawat ke markas Stoke City, Minggu (9/8) besok. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 23:02
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:07
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 06:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 06:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:51
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:45
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:42
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...