
Bola.net - Manajer Liverpool, Brendan Rodgers, memuji loyalitas defender timnya, Daniel Agger pada klub, serta merasa yakin jika sang pemain takkan hengkang musim panas ini.
Komentar tersebut muncul di tengah gencarnya pemberitaan seputar keinginan Luis Suarez untuk hengkang dari Anfield. Agger sendiri diketahui tengah menjadi target transfer Barcelona FC, yang sejauh ini masih kesulitan menemukan bek anyar.
Mengamati spekulasi yang berkembang seputar kapten timnas Denmark, Rodgers sama sekali tak ragu akan kesetiaan Agger pada The Reds. Pasalnya, musim lalu situasi serupa juga muncul di mana bek 28 tahun itu akhirnya memilih bertahan.
"Ini semua adalah soal loyalitas. Agger tentu adalah seorang bek kelas dunia. Ia sangat berkomitmen dengan Liverpool. Ia adalah salah satu pemain yang membuat saya begitu terkesan," puji sang manajer.
"Jika kita bicara loyalitas, ia adalah salah satu pemain pertama yang bicara dengan saya ketika saya tiba di sini. Saat itu, sejumlah klub berupaya merekrutnya. Namun ia meyakinkan saya sejauh saya masih menginginkannya. Ia takkan pernah tergoyahkan." [initial] (espn/atg)
Komentar tersebut muncul di tengah gencarnya pemberitaan seputar keinginan Luis Suarez untuk hengkang dari Anfield. Agger sendiri diketahui tengah menjadi target transfer Barcelona FC, yang sejauh ini masih kesulitan menemukan bek anyar.
Mengamati spekulasi yang berkembang seputar kapten timnas Denmark, Rodgers sama sekali tak ragu akan kesetiaan Agger pada The Reds. Pasalnya, musim lalu situasi serupa juga muncul di mana bek 28 tahun itu akhirnya memilih bertahan.
"Ini semua adalah soal loyalitas. Agger tentu adalah seorang bek kelas dunia. Ia sangat berkomitmen dengan Liverpool. Ia adalah salah satu pemain yang membuat saya begitu terkesan," puji sang manajer.
"Jika kita bicara loyalitas, ia adalah salah satu pemain pertama yang bicara dengan saya ketika saya tiba di sini. Saat itu, sejumlah klub berupaya merekrutnya. Namun ia meyakinkan saya sejauh saya masih menginginkannya. Ia takkan pernah tergoyahkan." [initial] (espn/atg)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 21:08
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 18:02
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 22:28
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:09
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:09
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 21:51
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:46
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...