
Bola.net - - Legenda , Ronaldinho, mendukung Josep Guardiola untuk mengulangi suksesnya di Camp Nou, mengingat kini Manchester City asuhannya tengah dalam momen bagus.
Usai menjalani musim perdana yang penuh dengan pasang surut di Etihad, Pep membuat The Citizens bermain gemilang di musim 17/18 sejauh ini.
City tengah unggul delapan angka di puncak klasemen Premier League dan juga memenangkan empat pertandingan Liga Champions untuk lolos ke babak 16 besar.
Ketika ditanya apakah sang manajer bisa mengulang suksesnya di Barca, Ronaldinho dengan tanpa ragu mengatakan di The Mirror: "Saya percaya dia bisa."
Ronaldinho
"Sebagai pemain, dia sudah bermain dengan teknik yang begitu tinggi, jadi dia bermain seolah dirinya tengah menjadi pelatih, dia berpikir seperti pelatih. Dia punya pengetahuan luas soal sepakbola."
"Ke manapun dia pergi, dia mengerti semua yang ada di sekitarnya. Dia memahami apa yang terjadi di lingkungan tempat dia bekerja."
City, yang pekan lalu menang 2-0 atas Leicester City, akan menghadapi Feyenoord di pertandingan Liga Champions tengah pekan ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)

