
Bola.net - - Cristiano Ronaldo mengatakan Sir Alex Ferguson yang membujuknya bergabung dengan Manchester United, beberapa saat usai ia memainkan laga uji coba bersama Sporting Lisbon, menghadapi Setan Merah di 2003.
Ronaldo pindah ke Old Trafford lima hari berselang dan ia kemudian menghabiskan enam tahun karirnya di klub, memenangkan Liga Champions dan tiga trofi Premier League.
"Pertandingan pertama yang saya mainkan melawan Manchester United merupakan pertandingan yang sulit dipercaya," tutur Ronaldo pada Sky Sports. "Itu adalah malam yang sempurna."
"Setelah pertandingan, beberapa rekan setim saya mengatakan, 'Dengar, kamu akan pergi ke Manchester, percaya saya!' Sir Alex Ferguson lantas ada di sana dan mereka mengatakan dia ingin berbicara dengan saya. Saya pergi ke ruang ganti dan ia mengenalkan saya pada semua pemain."
"Bagi saya, kala itu saya merasa malu. Dan Sir Alex Ferguson mengatakan: 'Dengar, saya menginginkan kamu'. Semuanya kemudian berjalan dengan cepat, dan dua hari berselang saya berbicara dengan pelatih dan mereka membawa saya ke Inggris, saya ada di Manchester, dan saya bergabung dengan mereka."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:48
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:52 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:48 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:47 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:45
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479073/original/062658600_1768967509-Uji_Geo_Listrik_Bpptkg_Ungkap_Rongga_Raksasa_Di_Bawah_Permukiman_Girikarto_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479054/original/023192900_1768966411-1000752976.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476882/original/013946900_1768801694-122428.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)

