
Bola.net - Mantan pemain Liverpool dan Wales, Ian Rush, percaya bahwa belanja The Reds di musim panas ini sudah berakhir.
Klub Merseyside sejauh ini sudah menghabiskan tak kurang dari 77 juta poundsterling untuk mendatangkan pemain seperti Christian Benteke, Adam Bogdam, Nathaniel Clyne, Roberto Firmino, Joe Gomez, Danny Ings, dan James Milner.
Brendan Rodgers sempat dikabarkan ingin mendatangkan dua pemain lagi, usai mereka menang 1-0 atas Bournemouth. Namun Rush tak yakin jika hal tersebut akan benar-benar terjadi.
"Saya tidak yakin apakah mereka membutuhkan pemain lain, mengingat skuat yang ada sudah cukup bagus. Pemilik klub sudah memberikan anggaran belanja yang cukup pada manajer dan ia sudah melakukannya," jelas Rush pada 888Sport.
"Ketika Anda lihat di bangku cadangan ada nama seperti Firmino dan Ings, Anda tahu bahwa kualitas skuat yang ada sudah amat bagus. Saya kira tidak akan ada pembelian baru lagi, mungkin akan ada satu atau dua pemain yang akan keluar," pungkasnya. [initial]
(exp/rer)
Klub Merseyside sejauh ini sudah menghabiskan tak kurang dari 77 juta poundsterling untuk mendatangkan pemain seperti Christian Benteke, Adam Bogdam, Nathaniel Clyne, Roberto Firmino, Joe Gomez, Danny Ings, dan James Milner.
Brendan Rodgers sempat dikabarkan ingin mendatangkan dua pemain lagi, usai mereka menang 1-0 atas Bournemouth. Namun Rush tak yakin jika hal tersebut akan benar-benar terjadi.
"Saya tidak yakin apakah mereka membutuhkan pemain lain, mengingat skuat yang ada sudah cukup bagus. Pemilik klub sudah memberikan anggaran belanja yang cukup pada manajer dan ia sudah melakukannya," jelas Rush pada 888Sport.
"Ketika Anda lihat di bangku cadangan ada nama seperti Firmino dan Ings, Anda tahu bahwa kualitas skuat yang ada sudah amat bagus. Saya kira tidak akan ada pembelian baru lagi, mungkin akan ada satu atau dua pemain yang akan keluar," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 07:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478859/original/052143600_1768953494-PHOTO-2026-01-20-17-52-53.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478850/original/074948800_1768950343-IMG_5420.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3938377/original/044594100_1645165608-20220218-Waspada_Cuaca_Ekstrem_di_Jakarta-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478848/original/072098400_1768948523-IMG_5436.jpg)

