
Bola.net - Legenda Liverpool, Ian Rush, mengatakan bahwa Raheem Sterling kini mengalami tekanan yang amat besar menyusul kepindahannya ke Manchester City.
Eks pemain muda QPR menjadi pemain Inggris termahal, usai City membelinya dengan harga 49 juta poundsterling. Menurut Rush, hal tersebut menuntut Sterling untuk membalas kepercayaan klub dengan menunjukkan kemampuan terbaiknya di atas lapangan.
"Ia baru berusia 20 tahun dan Anda tidak bisa mencapai puncak performa hingga 24 atau 25 tahun. Ada tekanan yang besar di pundak Raheem, karena label harganya. Saya sendiri lebih suka jika ia bertahan. Ia punya potensi yang besar, namun masih harus banyak belajar," tutur Rush pada 888 Sport.
"City harus menunggu beberapa saat sebelum ia menunjukkan yang terbaik. Namun jika ia tak mencetak gol di enam atau tujuh laga, ada banyak orang yang akan mengkritiknya. Tekanan yang ia alami sekarang sama seperti Messi atau Gareth Bale. Jika bisa mengatasinya, ia akan menjadi pemain terbaik dunia." [initial]
(888/rer)
Eks pemain muda QPR menjadi pemain Inggris termahal, usai City membelinya dengan harga 49 juta poundsterling. Menurut Rush, hal tersebut menuntut Sterling untuk membalas kepercayaan klub dengan menunjukkan kemampuan terbaiknya di atas lapangan.
"Ia baru berusia 20 tahun dan Anda tidak bisa mencapai puncak performa hingga 24 atau 25 tahun. Ada tekanan yang besar di pundak Raheem, karena label harganya. Saya sendiri lebih suka jika ia bertahan. Ia punya potensi yang besar, namun masih harus banyak belajar," tutur Rush pada 888 Sport.
"City harus menunggu beberapa saat sebelum ia menunjukkan yang terbaik. Namun jika ia tak mencetak gol di enam atau tujuh laga, ada banyak orang yang akan mengkritiknya. Tekanan yang ia alami sekarang sama seperti Messi atau Gareth Bale. Jika bisa mengatasinya, ia akan menjadi pemain terbaik dunia." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 21:08
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 18:02
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:28
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 21:27
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:16
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 21:08
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:01
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 20:59
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...