Saingi Chelsea, Newcastle Juga Buru Areola
Bola.net | 12 Juli 2017 11:28
Areola sendiri merupakan salah satu talenta muda yang dimiliki PSG. Dua musim yang lalu ia tampil apik bersama Villarreal sehingga pelatih Unai Emery membawanya pulang musim lalu.
Areola sempat menjadi kiper utama PSG di awal musim. Namun penampilannya yang tidak stabil membuat posisinya kembali digusur oleh Kevin Trapp.
Kiper PSG, Alphonse Areola
Sebelumnya beredar kabar bahwa Chelsea menginginkan kiper 24 tahun ini. Mereka dikabarkan ingin menjadikan Areola sebagai plan B mereka jika Thibaut Courtois memutuskan hengkang pada musim panas ini.
Namun menurut laporan French Football, rencana itu tidak akan berjalan mulus. Pasalnya klub promosi EPL, Newcastle United dikabarkan serius untuk memburu jasanya musim depan.
The Magpies disebut lebih unggul dalam perburuan ini. Pasalnya mereka berani memberikan jaminan bermain yang tidak bisa diberikan oleh kubu The Blues.[initial]
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Juli 2017 11:06
-
Liga Inggris 12 Juli 2017 10:20
-
Liga Inggris 12 Juli 2017 09:00
-
Liga Inggris 12 Juli 2017 08:20
-
Liga Inggris 12 Juli 2017 08:05
LATEST UPDATE
-
Asia 23 Maret 2023 07:25
-
Bolatainment 23 Maret 2023 06:44
-
Liga Inggris 23 Maret 2023 05:50
-
Liga Inggris 23 Maret 2023 05:47
-
Bundesliga 23 Maret 2023 05:00
-
Liga Inggris 23 Maret 2023 04:35
HIGHLIGHT
- 6 Bukti Arsenal Punya Mental Juara di Premier Leag...
- 6 Pemain Muda Bertalenta yang Pernah Dipuji Guardi...
- 5 Pemain yang Bakal Tinggalkan Klubnya di Akhir Mu...
- 5 Klub yang Bisa Menampung Neymar di Musim Panas 2...
- 4 Pemain yang Bisa Mewarisi Nomor Punggung 9 Firmi...
- 5 Calon Pengganti Roberto Firmino di Liverpool
- 7 Pemain MU yang Terancam Ditendang Erik Ten Hag p...
KOMENTAR