
Bola.net - - Sebuah catatan menarik terungkap dibalik pertandingan Manchester United melawan Tottenham Hotspur tadi. Dalam laga tersebut terungkap bahwa Sanchez memang selalu ketagihan mencetak gol di Wembley.
Sanchez sendiri menjadi salah satu starter United pada partai semi final FA Cup tadi. Ia dimainkan Jose Mourinho semenjak awal laga yang digelar di Stadion Nasional Inggris tersebut.
Pada laga tersebut, United harus ketinggalan terlebih dahulu berkat gol Dele Alli. Namun Sanchez muncul sebagai juru selamat MU setelah sukses mengonversikan umpan cantik Pogba menjadi gol berkat sundulannya.
Gol tersebut bisa dikatakan menjadi catatan yang spesial bagi Sanchez. Pasalnya ia sudah 5 kali beruntun mencetak gol di Wembley pada ajang FA Cup.
Dari 5 laga tersebut Sanchez membuat total 6 gol. Salah satunya adalah gol kemenangan melawan Chelsea di final FA Cup musim lalu saat ia masih berseragam Arsenal. Berikut adalah catatan lengkap gol Sanchez di Wembley.
vs Reading (2 Gol)
vs Aston Villa (1 Gol)
vs Manchester City (1 Gol)
vs Chelsea (1 Gol)
vs Spurs (1 Gol)
Laga semi final tadi akhirnya dimenangkan Manchester United dengan skor 2-1. Ander Herrera mengunci kemenangan setan merah berkat golnya di babak kedua.
United akan kembali ke Wembley pada partai final bulan depan. Mereka masih menunggu calon lawan mereka yang merupakan pemenang dari laga Chelsea vs Southampton yang digelar besok.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:06Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
-
Liga Champions 21 Januari 2026 07:05
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 08:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:06 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5478868/original/049824700_1768956658-momen-unik-saat-presiden-prabowo-bertemu-pm-starmer-di-london-0a9cf1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)

