
Bola.net - - Claudio Ranieri sedang dibikin galau oleh sanksi larangan bertanding selama tiga pertandingan yang diterima oleh gelandang Danny Drinkwater. Pasalnya, saat ini posisi Leicester City di klasemen sedang limbung.
Liecester saat ini berada di posisi ke-14 klasemen sementara Premier League dengan koleksi 12 poin. The Foxes hanya terpaut dua poin saja dari tim yang berada di zona degradasi yakni Hull City.
Kondisi ini tentu saja membuat Leicester harus menang pada laga melawan Middlesbrough, Sabtu . Namun, pada saat genting seperti ini Leicester justru kehilangan Drinkwater.
"Saya tidak berharap akan kehilangan Drinkwater. Sulit untuk menjelaskan apa yang kita rasakan. Drinkwater adalah pemain yang penting bagi kami. Saya yakin tim bisa memberikan reaksi yang baik," kata Ranieri.
Selain bermasalah dengan absennya Drinkwater, Ranieri juga masih dipusingkan oleh bomber Jamie Vardy yang tak kunjung menemukan performa terbaiknya. Vardy sejauh ini baru mencetak dua gol dari 12 pertandingan di Premier League.
"Jamie Vardy selalu bekerja keras. Jamie dalam kondisi yang selalu normal. Anda tidak melihat dia gugup atau frustasi, dia selalu tersenyum. Saya katakan kepada pemain, lupakan Liga Champions dan fokus ke laga melawan Middlesbrough," tutupnya.
Baca Ini Juga:
- Mourinho Mengaku Pernah Ingin Bawa Valencia ke Real Madrid
- Klopp: Pintu Liverpool Selalu Terbuka untuk Gerrard
- Jenkinson Keluhkan Arsenal yang Selalu Tertinggal Lebih Dulu
- Steven Gerrard Resmi Pensiun
- Data dan Fakta Premier League: Chelsea vs Tottenham Hotspur
- Prediksi Chelsea vs Tottenham Hotspur 27 November 2016
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478858/original/039728300_1768953282-vinicius-junior-alvaro-arbeloa-real-madrid.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479667/original/059620500_1768984877-Ketua_Ombudsman_Mokhammad_Najih_datangi_TPI_Bandara_Internasional_Soekarno-Hatta.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478835/original/044635200_1768940644-AP26020672864933.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479649/original/085573600_1768984336-Satwa_lindung_yang_berusaha_diselundupkan_ke_luar_negeri.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5387930/original/026756900_1761107563-viktor_gyokeres_selebrasi_arsenal_atletico_madrid_ap_alastair_grant.jpg)

