
Bola.net - - Santi Cazorla mengaku ia tidak tahu kapan ia bakal pulih dan bisa bermain lagi untuk Arsenal namun ia ingin menghormati sisa setahun kontraknya di klub.
Pemain Spanyol mengikat kontak setahun di Januari silam. Arsene Wenge memutuskan untuk mengaktifkan klausul di kontrak pemain berusia 23 tahun, yang masih cedera.
Cazorla absen sejak 19 Oktober dan ia kemudian menjalani operasi untuk kesekian kalinya tengah pekan ini. Ia dipaksa untuk kembali naik ke meja operasi, usai lukanya terbuka di tengah proses rehabilitasi.
Arsenal kini diperkirakan tidak akan bisa memainkan dirinya hingga sisa musim dan tidak ada perkiraan kapan dia bisa bermain lagi.
Santi Cazorla
"Semuanya berjalan baik hingga saya mulai berlatih dengan sepeda dan jahitannya kembali terbuka. Saya baru menjalani operasi kecil untuk menutup bekas luka itu," tutur Cazorla menurut Onda Cero.
"Kulit di engkel saya sudah mati dan itulah mengapa lukanya tidak bisa menutup usai operasi pertama di Swedia. Kami berharap ini akan jadi yang terakhir dan saya bisa kembali secepat mungkin."
Cazorla menambahkan: "Saya masih punya setahun lagi di kontrak saya dan saya hanya ingin kembali bermain dan bersaing di level tertinggi."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)

