
Schmeichel bahkan menyebut kedatangan Guardiola sebagai pelatih MU merupakan sebuah ketakutan terbesar dalam hidupnya. Pria asal Denmark ini menilai bahwa filosofi bermain Guardiola justru bisa menghilangkan karakter MU.
"Ini adalah ketakutan terbesar saya bahwa seseorang seperti Pep Guardiola akan menjadi manajer Manchester United berikutnya," kata Schmeichel kepada Sky Sports.
"Guardiola memiliki cara bermain, dia memiliki sistem yang sudah melekat dengannya. Dia telah merubah Bayern Munich dari apa yang saya pikir adalah fantastis klub pemenang treble tim di bawah Jupp Heynckes."
"Dia mulai membuat Bayearn mengoper bola ke samping dan saya tidak berpikir bahwa apa yang mereka lakukan hal yang menyenangkan," imbuhnya.
Guardiola selama ini memiliki reputasi pelatih yang gemar dengan permainan yang mengandalkan penguasaan bola dan peragaan umpan-umpan pendek. Dengan gaya tersebut Ia mampu menghadirkan kesuksesan bersama Barcelona dan kini Bayern Munchen. (sky/asa)
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

