
Skrtel sudah membela Liverpool sejak tahun 2006 silam. Namun setelah ia tergusur dari posisinya pada musim 2015-16 kemarin, ia pun dikabarkan siap memilih opsi angkat kaki dari Anfield musim depan.
Kabar itu kemudian diperkuat oleh pernyataan sang agen bahwa bek 31 tahun itu hampir pasti meninggalkan Liverpool musim panas ini. Apalagi sudah ada tawaran masuk dari Besiktas.
Namun kemudian ada kabar dari Italia bahwa Skrtel telah setuju angkat kaki dari Liverpool dan gabung AS Roma. Ia bahkan diklaim sudah meneken kontrak berdurasii tiga tahun bersama Giallorossi. Namun kabar itu dimentahkan oleh bek plontos itu sendiri.
A photo posted by Martin Skrtel official (@martin37skrtel) on
"Ada banyak rumor yang beredar terkait masa depan saya. Jadi sekedar pemberitahuan saja, saya belum memutuskan apapun! Saya fokus pada timnas Slovakia dan Euro. Hal-hal lainnya akan saya perhatikan setelah selesainya Euro! Saya akan terus memberikan info pada kalian."
Skrtel sendiri akan berhadapan dengan rekan-rekannya di Liverpool pada hari Senin mendatang kala Slovakia bersua Inggris. [initial]
Baca Juga:
- Hadapi Inggris, Skrtel Ogah Fokus Sturridge
- Jelang Inggris, Skrtel Sanjung Kualitas Hamsik
- Tinggalkan Liverpool, Skrtel Segera Gabung Fenerbahce
- Skrtel: Pemain Kelas Dunia Wales Bukan Hanya Gareth Bale
- Sudah Ada Tawaran Masuk Untuk Martin Skrtel
- Agen: 90 Persen Skrtel Tinggalkan Liverpool
- Jadi Bos Anyar Celtic, Rodgers Ingin Boyong Empat Pemain Liverpool
- Klopp Akui Skrtel Tak Senang Dengan Keputusannya
- Permak Stoke, Klopp Puji Kolaborasi Apik Skrtel dan Kolo Toure
- Skrtel Kembali Disalahkan Atas Kekalahan Liverpool Dari Soton
- Lawan Soton Liverpool Harusnya Mainkan Toure, Bukan Skrtel
- Setelah Matip, Liverpool Diprediksi Bakal Beli Bek Tengah Lagi
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 22:26 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:24 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:41 -
Olahraga Lain-Lain 20 Januari 2026 21:37
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

