
Bola.net - - Klub Liga Inggris, Manchester United nampaknya akan menyudahi perburuan mereka terhadap Sergej Milinkovic-Savic. Setan Merah kabarnya akan mengalihkan perhatian mereka kepada gelandang AS Roma, Lorenzo Pellegrini.
Manchester United memang mengalami defisit gelandang tengah pada musim panas ini. Mereka sudah ditinggal Michael Carrick yang pensiun, dan mereka terancam kehilangan Marouane Fellaini yang belum mau memperpanjang kontrak.
Salah satu nama yang dikabarkan akan bergabung dengan setan merah adalah Sergej Milinkovic-Savic. Pemain 23 tahun ini tampil spektakuler bersama Lazio musim lalu sehingga ia menarik perhatian setan merah.
Namun dilansir dari Manchester Evening News, Setan Merah nampaknya tidak akan melanjutkan perburuan SMS. Mereka kabarnya mengalihkan minat mereka kepada Lorenzo Pellegrini yang saat ini membela AS Roma.
Terlalu Mahal
Lazio memang menetapkan harga yang tinggi untuk berlian mudanya tersebut. Tim asal kota Roma itu dikabarkan mematok harga sebesar 88 juta pounds untuk SMS.
Setan Merah sendiri dikabarkan keberatan dengan harga tersebut, karean sang pemain belum teruji seutuhnya terutama di level Eropa sehingga ia tidak pantas dihargai semahal itu.
Tak Kalah Bagus
Pellegrini sendiri tampil apik bersama AS Roma musim lalu. Ia tampil sebanyak 37 kali penampilan di lini tengah Giallorossi.
Jose Mourinho sendiri menilai Pellegrini juga bisa menjadi opsi yang bagus. Harganya juga masih masuk akal, di mana nilai transfernya diperkirakan hanya mencapai angka 30 juta pounds.
Gelandang Kedua
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 15:10
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 15:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:37
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 14:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:02
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...