
Bola.net - - Graeme Souness percaya enam tim teratas di klasemen sementara Premier League masih bisa memenangkan gelar juara.
Chelsea baru saja terpeleset di White Hart Lane, setelah mereka menelan kekalahan 0-2 atas Tottenham, lewat dua gol Dele Alli. Liverpool dan Arsenal belakangan juga gagal meraih angka penuh di pertandingan terakhir mereka.
Sementara itu, Manchester United tengah dalam performa bagus dan sudah meraih kemenangan di enam pertandingan terakhir mereka.
"Manchester United adalah tim yang amat besar dan saya selalu merasa jika mereka bisa meraih momen yang bagus dan jika mampu mempertahankannya, mereka akan sulit dihentikan," tutur Souness menurut Sky Sports.
"Jose membutuhkan waktu lebih lama dari yang saya perkirakan untuk menemukan bentuk terbaik timnya, namun dia kini punya sistem yang bisa bekerja dengan baik dan saya kira anda harus memasukkan mereka di bursa."
"10 poin memisahkan semua tim dan itu banyak, namun jika anda kalah beberapa kali dan anda mengalami cedera di pemain kunci atau mendapatkan keputusan yang tak menguntungkan dari wasit, semuanya bisa berubah. Saya masih memasukkan enam tim teratas dalam bursa juara."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 18:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 17:29
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3807516/original/090085000_1640672366-148355508_430150894707997_2084073915891854769_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)

