
Bola.net - Arsenal melalui pertandingan yang cukup dramatis saat bertemu Sheffield United di laga perempat final FA Cup, Minggu (28/6/2020). The Gunners berhasil menjadi pemenang dengan skor tipis 2-1.
Klub asuhan Mikel Arteta tersebut membuka keunggulannya pada menit ke-25 lewat eksekusi penalti Nicolas Pepe. Wasit memberikan hadiah penalti setelah Alexandre Lacazette dijatuhkan pemain Sheffield di kotak terlarang.
Sheffield sukses menyamakan skor lewat David McGoldrick pada menit ke-87. Beruntung buat Arsenal, Dani Ceballos berhasil membukukan gol pada masa injury time yang mengubah skor menjadi 2-1.
Pertandingan kali ini juga menghasilkan sejumlah catatan penting yang patut diketahui Bolaneters sekalian. Informasi selengkapnya dari BBC Sport bisa disimak dengan melakukan scroll ke bawah.
Statistik
1. Arsenal berhasil lolos ke babak semi-final FA Cup untuk ke-30 kalinya, menyamai rekor terbanyak yang sekarang dipegang Manchester United.
2. Sheffield menelan tiga kekalahan beruntun di semua ajang untuk kedua kalinya sejak Chris Wilder diangkat jadi pelatih pada tahun 2016, juga terjadi pada Desember 2017.
3. Arsenal memenangkan tujuh dari 10 laga terakhirnya di semua kompetisi (kalah tiga), sama banyaknya dengan raihan mereka dalam 27 pertandingan sebelumnya (menang tujuh, imbang 14, kalah enam).
4. Nicolas Pepe telah terlibat dalam 16 gol untuk Arsenal (delapan gol, delapan assist), di mana hanya Pierre-Emerick Aubameyang yang memiliki torehan lebih banyak darinya di musim 2019/20 (21).
5. Dua gol David McGoldrick untuk Sheffield United di semua ajang musim ini dicetak dalam ajang FA Cup (dari empat kali tembakan); dia belum mencetak gol dalam 23 penampilan di Premier League, dengan torehan 37 tembakan dalam ajang tersebut musim ini.
6. Gol Dani Ceballos (90:37) - satu-satunya tembakan tepat sasaran the Gunners di babak kedua - merupakan gol paling terlambat Arsenal di ajang FA Cup sejak Alexis Sanchez (100:06) mencetak gol kemenangan kontra Manchester City pada babak semi-final bulan April 2017 lalu.
(BBC Sport)
Baca Juga:
- Statistik Laga Leicester City vs Chelsea: The Blues Perkasa di Pentas FA Cup
- Statistik Laga Norwich vs Manchester United: Catatan Apik dari Odion Ighalo
- Statistik Laga Southampton vs Arsenal: Mikel Arteta Samai Torehan Kemenangan Unai Emery
- Statistik Laga Liverpool vs Crystal Palace: Serba Gol dari The Reds
- Statistik Laga Man United vs Sheffield: Hat-trick Pertama the Red Devils Sejak 2013
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:24 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:16Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
LATEST UPDATE
-
Lain Lain 21 Januari 2026 11:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479211/original/030628600_1768971055-inggris-dukung-rencana-prabowo-membangun-1-a52a3a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479210/original/048749100_1768970947-135047.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3276071/original/013936200_1603437779-word-stop-with-child-s-hand-dark-wall.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4081368/original/035536900_1657165361-Gaya_David_Beckham_saat_Nonton_Tenis_Wimbledon_2022-AP-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)

