
Bola.net - - Barcelona tertarik untuk merekrut striker Newcastle, Ayoze Perez, musim panas lalu, menurut sang pemain sendiri.
Usai terdegradasi dari Premier League di 2015, Newcastle terancam kehilangan beberapa pemain bintangnya, dan Perez dikaitkan dengan rencana hengkang dari St James Park.
Nama-nama seperti Moussa Sissoko, Georginio Wijnaldum, dan Andros Townsend, semuanya memilih pergi, dan Perez akhirnya justru lebih senang bertahan. Ia lantas tampil 36 kali di Championsip musim lalu.
Pemain 22 tahun sendiri punya kans meninggalkan klub, namun ia mengaku tak pernah tertarik mempertimbangkan penawaran dari Barcelona.
Ayoze Perez
"Saya hanya memikirkan Newcastle, memang benar ada ketertarikan dari Barcelona, namun saya ada di sini dan kami harus bekerja keras," tutur Perez di Cadena SER.
"Syukur pada Tuhan, ada ketertarikan dari banyak tim - bagi seorang pemain itu amat penting. Tahun di mana kami terdegradasi amat mengecewakan. Semuanya tak berjalan seperti yang saya inginkan, namun ada beberapa klub yang berminat."
"Itu hal yang bagus, namun saya hanya memikirkan Newcastle dan kita lihat apa yang terjadi di masa depan."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:31 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:13 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:11 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:10 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 09:09
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
