
Bola.net - Bomber Liverpool, Luis Suarez, mengatakan bahwa musim ini merupakan musim terbaik yang pernah ia lalui sepanjang karirnya. Hal tersebut ia ungkapkan usai menerima penghargaan sebagai Pesepakbola Terbaik Tahun ini versi FWA alias para wartawan olahraga Inggris.
Suarez mengalahkan Steven Gerrard dan Yaya Toure dalam ajang tersebut. Ia mendapat voting sebanyak 52 persen dari para wartawan olahraga dari seantero Inggris.
Usai dinobatkan sebagai pemenang penghargaan tersebut, bomber asal Uruguay tersebut mengaku sangat senang. Ia menyebut musim ini musim terbaik dalam karirnya. Ia juga menyempatkan untuk memuji performa apik rekan-rekannya sepanjang musim ini.
"Ini luar biasa. Saya bisa mengatakan bahwa ini adalah musim terbaik dalam karir saya. Hebat rasanya kami bisa masuk Liga Champions dan saya mendapat banyak pujian karena menjadi top skorer (EPL). Jadi, ini musim yang bagus bagi saya. Namun, yang paling penting, saya memuji kerja keras rekan-rekan setim saya," bebernya seperti dilansir Mirror.
"Mereka melakukan pekerjaan yang luar biasa. Jika kami semua tetap bersatu, kami bisa terus berada di level ini. Kami memiliki pemain-pemain yang bagus dan seorang Manajer yang juga sangat bagus," puji Il Pistolero. [initial]
(mrr/dim)
Suarez mengalahkan Steven Gerrard dan Yaya Toure dalam ajang tersebut. Ia mendapat voting sebanyak 52 persen dari para wartawan olahraga dari seantero Inggris.
Usai dinobatkan sebagai pemenang penghargaan tersebut, bomber asal Uruguay tersebut mengaku sangat senang. Ia menyebut musim ini musim terbaik dalam karirnya. Ia juga menyempatkan untuk memuji performa apik rekan-rekannya sepanjang musim ini.
"Ini luar biasa. Saya bisa mengatakan bahwa ini adalah musim terbaik dalam karir saya. Hebat rasanya kami bisa masuk Liga Champions dan saya mendapat banyak pujian karena menjadi top skorer (EPL). Jadi, ini musim yang bagus bagi saya. Namun, yang paling penting, saya memuji kerja keras rekan-rekan setim saya," bebernya seperti dilansir Mirror.
"Mereka melakukan pekerjaan yang luar biasa. Jika kami semua tetap bersatu, kami bisa terus berada di level ini. Kami memiliki pemain-pemain yang bagus dan seorang Manajer yang juga sangat bagus," puji Il Pistolero. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 18:02
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 21:08
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:01
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 20:59
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 20:57
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 20:28
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 20:17
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...