
Bola.net - Sebuah saran diberikan Darren Fletcher kepada Tottenham. Ia menilai tim asal London Utara itu sebaiknya mengikhlaskan kepergian Christian Eriksen.
Sejak musim panas kemarin, ada banyak spekulasi terkait masa depan Eriksen. Sang playmaker menolak untuk memperbaharui kontraknya yang akan berakhir di musim panas nanti.
Diiringi spekulasi tersebut, performa Eriksen sendiri tergolong cukup menurun musim ini. Ia tidak memberikan kontribusi yang cukup baik di skuat The Lillywhites.
Fletcher menilai bahwa Eriksen sudah tidak ingin membela Tottenham lagi. "Christian Eriksen sudah tidak mencintai klubnya," beber Fletcher kepada BBC Radio 5 Live.
Baca analisis eks pemian MU itu di bawah ini.
Tidak Ingin Bertahan
Fletcher menilai bahwa mubazir bagi Tottenham untuk terus memaksakan sang pemain bertahan di London Utara.
Fletcher melihat sang gelandang sudah tidak memiliki hati untuk membela The Lillywhites kembali.
"Dia [Eriksen] terlihat jelas tidak mau berada di sana [Tottenham] lagi."
Diincar Banyak Klub
Eriksen sendiri sejauh ini digosipkan tengah menjalin komunikasi dengan beberapa klub papan atas Eropa.
Di Inggris, Manchester United diberitakan tengah intens untuk mendekati sang playmaker. Mereka berencana untuk mengamankan jasa Eriksen di musim dingin nanti.
Selain MU, ada nama Real Madrid yang diberitakan tertarik untuk memboyong tanda tangan Eriksen di bulan Januari nanti.
Siap Dijual
Laporan yang beredar di Inggris mengungkapkan bahwa Tottenham sudah bersiap untuk kehilangan Eriksen di musim dingin nanti.
Mereka memilih menjualnya ketimbang kehilangannya secara cuma-cuma di akhir musim nanti.
(BBC Radio 5 Live)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)

