
Bola.net - - Eks gelandang serang Chelsea Joe Cole menyebut Eden Hazard akan jadi pemain terbaik di dunia, jika saja tak ada pemain macam Lionel Messi atau Cristiano Ronaldo.
Performa Hazard dari musim ke musim bersama Chelsea terus mengalami peningkatan sejak dibeli dari Lille pada tahun 2012. Ia menjadikan dirinya sebagai salah satu pemain terbaik di Premier League saat ini.
Menurut Cole, jika Hazard terus bertahan di Stamford Bridge, maka ia akan menjadikan dirinya sebagai legenda di klub tersebut. Bahkan, ada kemungkinan besar ia jadi pemain terbaik di sejarah The Blues.
"Jika ia bertahan di Chelsea selama 10 tahun, ia akan dinobatkan sebagai pemain Chelsea terbesar yang pernah ada. Begitulah cara saya memandangnya," cetusnya pada Sky Sports.
Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi
Pemain asal Belgia ini juga banyak dipuji sebagai salah satu pemain terbaik di dunia saat ini. Cole menyebut, trofi Ballon d'Or pasti akan bisa dimenangkannya apabila tak ada Messi ataupun Ronaldo.
"Kami membandingkannya dengan Messi dan Ronaldo tapi jika mereka tidak ada, ia akan menjadi pemain terbaik di dunia," seru Cole.
"Tapi kita belum pernah melihat pemain kelas ini sebelumnya, mereka telah mendominasi sepakbola selama 10 tahun," sambungnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)

