
Bola.net - - Pelatih Leicester City, Claude Puel menyayangkan pengunduran diri Arsene Wenger dari . Puel menilai Arsenal berpotensi akan mengikuti jejak Manchester United setelah ditinggal Wenger.
Pada tahun 2013 silam, Manchester United kehilangan sosok krusial di tim mereka, Sir Alex Ferguson. Pelatih legendaris itu memutuskan untuk pensiun setelah 26 tahun menukangi setan merah.
Dampak kepergian Fergie begitu terasa di tubuh setan merah. Hingga hari ini mereka belum memenangkan satupun trofi EPL kendati selalu belanja jor-joran di setiap bursa transfer.
Puel sendiri meyakini bahwa situasi di MU itu kemungkinan besar akan terjadi juga di Arsenal. "Arsenal akan kehilangan sosok yang besar pada dirinya [Wenger]," ujar Puel kepada Soccerway.
"Bagaimana cara mereka menggantikan dia? Itu pasti akan sangat sulit. Lihat apa yang terjadi di Manchester United setelah mereka ditinggalkan Sir Alex Fergusson."
"Saya harap para fans Arsenal tidak menyesali keputusan mereka, karena Arsene sudah memberikan dampak yang besar sebagai manajer Arsenal selama 22 tahun terakhir." tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:17
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:50
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:45
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:27
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:17
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:05
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...