
Bola.net - - Kiper Everton, Joel Robles, belum lama ini mendukung kiper Manchester City, Claudio Bravo, yang dikritik usai timnya kalah 0-4 di Goodison Park pekan lalu.
Performa Bravo banyak dipertanyakan lantaran Everton mencetak empat gol dari empat tembakan yang mereka lepaskan dan membuat Josep Guardiola menelan kekalahan terbesar di liga, sepanjang karirnya.
Namun Robles percaya Bravo hanya dijadikan kambing hitam atas performa buruk City dan mendukung pemain berusia 33 tahun untuk bangkit.
"Hasil yang mereka dapat memang tidak bagus. Harus ada orang yang disalahkan dan Bravo mendapat kritik," tutur Robles di Onda Cero.
"Namun anda tidak bisa menyalahkan Bravo. Saya percaya hampir semua gol, kiper selalu bisa lebih baik untuk mencegahnya. Saya yakin ketika menghadapi situasi yang sama dengan yang ia hadapi melawan kami pekan depan, dia akan menepis bola."
Robles juga menambahkan: "City tengah melalui periode yang sulit, namun mereka masih tim yang hebat dan punya pemain bagus. Mereka tidak memenuhi ekspektasi yang ada, namun mereka akan bisa membalikkan keadaan."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:40Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:40 -
Otomotif 20 Januari 2026 10:39 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:30 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:30 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)

