
Kapten Chelsea itu sebelumnya sempat mengalami cedera engkel. Cedera itu ia dapatkan saat main lawan Swansea City pertengahan September lalu. Ia memang sudah pulih, namun belum benar-benar dalam kondisi fit untuk bisa bermain lagi.
Conte sendiri sempat membawanya ke dalam bangku cadangan dalam dua pertandingan terakhir The Blues, yakni melawan Leicester City dan Manchester United. Akan tetapi ia tak dimainkan sama sekali.
Kini The Blues akan berhadapan dengan West Ham di babak 16 besar EFL Cup. Conte pun mengisyaratkan bahwa skipper 35 tahun tersebut akan bisa ddimainkan di pertandingan tersebut.
"(John Terry) dalam kondisi fit untuk dijadikan starter. Ia dalam kondisi yang baik tapi besok saya memutuskan siapa yang masuk dalam starting XI," seru manajer asal Italia ini seperti dilansir Sportsmole.
"John berlatih dengan sangat baik pekan ini dan pekan lalu dan ia siap," tegas Conte. [initial]
Baca Juga:
- Arsenal dan Chelsea Berebut Jasa Gelandang Sevilla
- Pedro Senang Dengan Kepercayaan Conte
- Mikel Berharap Kesempatan dari Conte di Chelsea
- Pedro Akui Bicara dengan Barcelona
- Courtois: Gol Pedro Hasil Latihan
- Performa 'Hambar' Buat Hazard Tak Masuk Ballon d'Or
- Cascarino: Moses Jadi Keputusan Terbaik Conte
- Taibi: Conte Tak Bermaksud Olok-olok MU
- Quinn: MU Harusnya Beli Kante Musim Ini
- Chelsea dan Liverpool Dinilai Punya Keuntungan Untuk Juara
- Agen Benarkan MU Sempat Tawar Ighalo
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

