
Bola.net - - Kedatangan Lucas Torreira ke Arsenal disambut positif oleh salah satu mantan pemain The Gunners, Ray Parlour. Dia menilai Torreira sebagai jawaban dari permasalahan Arsenal selama ini.
Adapun dalam beberapa musim terakhir Arsenal selalu bermasalah di lini tengah, khususnya karena skuat yang kurang mendalam. Jika Ramsey absen atau Ozil bermain buruk, Arsenal niscaya kesulitan.
Pelatih anyar Arsenal, Unai Emery sepertinya memahami permasalahan ini. Dia bergerak cepat dan mendatangkan Torreira setelah kehilangan Jack Wilshere beberapa hari sebelumnya.
1 dari 3 halaman
Peran Torreira

Parlour merasa Torreira adalah pemain yang sangat tepat untuk Arnal. Dia menantikan kombinasi Torreira dengan gelandang lainnya, Granit Xhaka yang menurutnya bisa berjalan dengan baik.
"Saya pikir Torreira adalah kedatangan yang sangat bagus untuk Arsenal. Dia memiliki daya saing yang kuat, yang sempat hilang dari tim ini," kata Parlour kepada goal internasional.
"Dia juga pemain yang memiliki mobilitas tinggi yang bisa memutari lapangan dan saya pikir lini tengah kami sudah mencari itu."
"Xhaka sudah menjalani Piala Dunia yang cukup baik, tetapi dia adalah seseorang yang membutuhkan pemain dengan daya jelajah tinggi di sampingnya untuk menutup ruang yang tak bisa dia jangkau," imbuh dia.
2 dari 3 halaman
Duet Ramsey

Lebih lanjut, Parlour juga merasa Torreira akan jadi pasangan sempurna Ramsey di lini tengah. Dia menduga Torreira akan bermain sedikit ke dalam dan membebaskan Ramsey membantu penyerangan.
"Ramsey akan bermain setiap pekan dan dia sangat cocok dengan peran gelandang yang lebih ke dalam."
"Di samping Torreira yang bisa membebaskan Ramsey membantu menyerang dari belakang seperti yang dilakukan Frank Lampard," pungkas dia. [initial]
3 dari 3 halaman
Tonton Vidio Menarik Ini

Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
-
Liga Champions 21 Januari 2026 09:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:36
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 09:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:15 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:02
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478812/original/086450500_1768927581-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5478868/original/049824700_1768956658-momen-unik-saat-presiden-prabowo-bertemu-pm-starmer-di-london-0a9cf1.jpg)

