
Bola.net - - Tottenham Hotspur dikabarkan punya niat yang serius untuk bisa mendapatkan jasa Andre Gomes dari . Bahkan Spurs sudah mengontak Jorge Mendes, yang tidak lain adalah agen Gomes.
Gomes saat ini memang tidak jadi pilihan utama di skuat Barca di musim 2017/18 ini. Pelatih Ernesto Valverde sepertinya tidak terlalu terpikat dengan aksi gelandang berusia 24 tahun. Karena itu, ia cukup jarang bermain.
Dikutip dari Mundo Deportivo, situasi itu yang coba diintip oleh Spurs agar bisa membawa Gomes dengan status pemain pinjaman pada bulan Januari. Sebelum kemudian membelinya secara permanen pada awal musim.
Dari sumber yang sama, ketertarikan Spurs pada pemain asal Portugal merupakan titah langsung dari sang pelatih Mauricio Pochettino. Jadi, mereka akan berupaya serius untuk operasi transfer ini.
Leon Goretzka
Sementara itu, Barca disebut tidak akan melepas Gomes begitu saja. Mantan pemain Valencia baru akan dilepas jika Barca sudah mendapatkan pemain pengganti.
Sosok yang dijadikan incaran Barca untuk menggantikan posisi Gomes tidak lain adalah Leon Goretzka dari Scahelke. Tapi, Barca harus bersaing dengan Bayern Munchen untuk bisa mendapatkan jasa pemain timnas Jerman ini.
Sejauh ini, media-media Jerman menyebut bahwa Goretzka akan lebih memilih Bayern daripada harus terbang ke Spanyol untuk bergabung dengan Barca.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:05
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:59
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:04
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 10:58
-
News 22 Oktober 2025 10:58
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:57
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 10:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:44
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...