
Bola.net - - Manchester United kini tengah harap-harap cemas menanti kondisi terakhir Paul Pogba, yang sempat mengalami cedera ketika tim menelan kekalahan di markas Fenerbahce.
Paul Pogba mengalami masalah hanya setengah jam setelah ia bermain di stadion Sukru Saracoglu semalam, dalam laga lanjutan fase grup Liga Europa.
Pemain termahal dunia itu mendapatkan pelanggaran dari Souza di menit ke-20, dalam pertandingan Grup A yang dilaksanakan di Istanbul.
Pemain Manchester United tertunduk usai imbang lawan Burnley.
Pemain Prancis lantas mencoba untuk melanjutkan pertandingan, namun ia akhirnya dipaksa untuk keluar lapangan, dan Zlatan Ibrahimovic, yang dicadangkan untuk memberi tempat pada Wayne Rooney, masuk menggantikannya.
United sendiri akhirnya kalah 1-2 di pertandingan tersebut, dan Rooney sempat mencetak gol hiburan untuk tim asuhan Jose Mourinho di menit-menit akhir babak kedua.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Januari 2026 11:01Kalahkan Solskjaer, Michael Carrick Bakal Jadi Pelatih Interim Baru MU?
-
Liga Inggris 12 Januari 2026 10:445 Pelajaran dari Man Utd vs Brighton: Setan Merah Terjerembap ke Titik Terendah
-
Liga Inggris 12 Januari 2026 10:40Diogo Dalot: Manchester United Tidak Pantas Tersingkir dari FA Cup!
-
Liga Inggris 12 Januari 2026 10:27Manchester United Bakal Umumkan Manajer Interim Baru Paling Lambat Besok
-
Liga Inggris 12 Januari 2026 10:16
LATEST UPDATE
-
Otomotif 12 Januari 2026 11:25 -
Liga Spanyol 12 Januari 2026 11:13 -
Liga Inggris 12 Januari 2026 11:01 -
Liga Inggris 12 Januari 2026 10:44 -
Liga Inggris 12 Januari 2026 10:40 -
Liga Inggris 12 Januari 2026 10:27
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- Daftar 5 Wasit Terbaik Dunia 2025: Michael Oliver ...
- 3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
- 7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho...
- 6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano R...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...













:strip_icc()/kly-media-production/medias/5467287/original/009416300_1767869464-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5282505/original/016040500_1752477391-20250714_102129.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/1903111/original/072272200_1518697871-Mogok-Kelapa-Gading-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469885/original/020550500_1768189949-IMG_3899.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5461834/original/047381500_1767461221-Pohonn.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4747108/original/081853100_1708348091-20240219-Antrian_JakLingko-MER_6.jpg)

