
Bola.net - Manchester United bersiap untuk melego salah satu strikernya pada musim panas mendatang, Javier Hernandez. Kabar tersebut dilansir oleh media Inggris, Daily Mail.
Penyerang yang akrab disapa Chicharito itu sejak dahulu memang tak banyak mendapat kesempatan tampil di skuad utama United. Ia memang cukup bersinar di bawah asuhan Sir Alex Ferguson, namun sebagai super-sub. Kini, di bawah asuhan David Moyes, performanya pun menurun.
Saat ini, Chicharito pun hanya menjadi pilihan keempat di bawah Robin van Persie, Wayne Rooney dan Danny Welbeck. Ia pun hanya empat kali tampil sebagai starter musim ini.
Sementara itu, menurut The Sun, penyerang asal Meksiko itu ingin segera angkat kaki dari Old Trafford sejak Januari lalu. Namun, niat tersebut tak terkabulkan. Setan Merah pun akhirnya disebut bakal bersedia membuka pintu lebar-lebar pada musim panas nanti pada tim manapun yang menginginkan jasa Chicharito.
Di lain sisi, United juga disebut ingin mendatangkan bomber anyar. Bahkan, mereka kini dihubung-hubungkan dengan Edinson Cavani yang disebut tak betah lagi di PSG.
Jika memang Chiharito pergi, bisa jadi Setan Merah bakal mendatangkan Cavani, walau harganya selangit. [initial]
(bola/dim)
Penyerang yang akrab disapa Chicharito itu sejak dahulu memang tak banyak mendapat kesempatan tampil di skuad utama United. Ia memang cukup bersinar di bawah asuhan Sir Alex Ferguson, namun sebagai super-sub. Kini, di bawah asuhan David Moyes, performanya pun menurun.
Saat ini, Chicharito pun hanya menjadi pilihan keempat di bawah Robin van Persie, Wayne Rooney dan Danny Welbeck. Ia pun hanya empat kali tampil sebagai starter musim ini.
Sementara itu, menurut The Sun, penyerang asal Meksiko itu ingin segera angkat kaki dari Old Trafford sejak Januari lalu. Namun, niat tersebut tak terkabulkan. Setan Merah pun akhirnya disebut bakal bersedia membuka pintu lebar-lebar pada musim panas nanti pada tim manapun yang menginginkan jasa Chicharito.
Di lain sisi, United juga disebut ingin mendatangkan bomber anyar. Bahkan, mereka kini dihubung-hubungkan dengan Edinson Cavani yang disebut tak betah lagi di PSG.
Jika memang Chiharito pergi, bisa jadi Setan Merah bakal mendatangkan Cavani, walau harganya selangit. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)

