
Bola.net - - Mantan manajer Manchester United, Louis Van Gaal, menilai bahwa Manchester City jauh lebih berkualitas dibanding Setan Merah musim ini.
Kedua klub kini ditangani dua manajer jempolan, Jose Mourinho dan Josep Guardiola. Namun dalam pertemuan di Old Trafford pekan lalu, pria Portugal harus mengalah usai timnya tumbang dengan skor tipis 1-2.
Hasil itu membuat tim asuhan Guardiola kini unggul 11 angka di puncak klasemen dan amat diunggulkan untuk menjuarai Liga Primer.
Van Gaal sendiri punya hubungan erat dengan dua sosok tersebut. Mourinho pernah jadi asisten sang meneer di Barcelona antara 1996 hingga 2000, di mana Guardiola kala itu ditunjuk sebagai kapten klub Catalan.
Pria Belanda lantas menegaskan bahwa The Citizens jauh lebih hebat dibanding mantan klub asuhannya.
Manchester City.
"Saya akan lebih memilih menonton City ketimbang United," tuturnya di Fox Sports.
"Anda butuh kualitas di dalam skuat dan jelas bahwa City memiliki skuat yang lebih baik."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05 -
Piala Dunia 21 Januari 2026 14:02
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476552/original/014686900_1768790752-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3912867/original/070770300_1643009764-20220124-Kapolri-raker-dengan-komisi-III-ANGGA-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479466/original/051795900_1768978935-Keluarga_pramugari_pesawat_ATR_Florencia.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/908132/original/002510900_1435049231-pencabulan.jpg)

