
Bola.net - Louis van Gaal akan berhadapan dengan salah satu mantan pemainnya saat bertandang ke St Mary's Stadium (09/12) bersama Manchester United. Graziano Pelle adalah pemain yang dimaksud, kini bersama Southampton, Pelle telah membukukan sembilan gol di semua kompetisi.
Sebagai mantan pelatihnya, van Gaal sama sekali tak heran dengan jumlah gol Pelle menuju pertengahan musim ini. Mantan pelatih timnas Belanda itu pun menyampaikan kekagumannya pada sang striker.
"Saya tak terkejut dengan kesuksesan Pelle di sini karena saya yang mendatangkannya ke AZ Alkmaar sebagai titik serang. Saya pernah berkata pada van Persie bahwa saya menyukai striker yang bisa berperan sebagai titik serang, bukan sekedar mencetak gol.
"Pelle juga sangat kreatif. Dan tipe striker seperti itulah yang saya sukai. Jadi apa yang ia capai tidaklah mengejutkan. Sembilan gol yang dicetaknya mungkin mengejutkan, itu adalah jumlah gol yang banyak, tapi ia bisa melakukannya. Saya tahu itu." terang van Gaal dikutip Sky Sports.
Di musim 2007-09 Van Gaal dan Pelle berhasil membawa AZ menjadi juara Eredivisie. Itu adalah gelar yang kedua bagi AZ sepanjang sejarah Liga Belanda. [initial]
(sky/dct)
Sebagai mantan pelatihnya, van Gaal sama sekali tak heran dengan jumlah gol Pelle menuju pertengahan musim ini. Mantan pelatih timnas Belanda itu pun menyampaikan kekagumannya pada sang striker.
"Saya tak terkejut dengan kesuksesan Pelle di sini karena saya yang mendatangkannya ke AZ Alkmaar sebagai titik serang. Saya pernah berkata pada van Persie bahwa saya menyukai striker yang bisa berperan sebagai titik serang, bukan sekedar mencetak gol.
"Pelle juga sangat kreatif. Dan tipe striker seperti itulah yang saya sukai. Jadi apa yang ia capai tidaklah mengejutkan. Sembilan gol yang dicetaknya mungkin mengejutkan, itu adalah jumlah gol yang banyak, tapi ia bisa melakukannya. Saya tahu itu." terang van Gaal dikutip Sky Sports.
Di musim 2007-09 Van Gaal dan Pelle berhasil membawa AZ menjadi juara Eredivisie. Itu adalah gelar yang kedua bagi AZ sepanjang sejarah Liga Belanda. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
- Chelsea Kalah Karena Newcastle Bermain Disiplin
- Hoddle: MU Hadapi Tantangan Berat Untuk Masuk 4 Besar
- Arsenal Keok, Morgan Serang Wenger
- Rodgers Minta Liverpool Tak Bergantung Pada Gerrard
- Crouch 19 Detik, Rodriguez 13
- Wenger: Kartu Merah Chambers Keputusan Yang Buruk
- Mourinho Kritik Ballboy Newcastle, Pardew Membalas
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 21:08
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 03:23
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:03
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...