
Bola.net - Kabar mengenai ketertarikan Manchester United pada gelandang Lazio, Lucas Biglia, bisa jadi bukan sekedar isapan jempol.
Sebelumnya, sempat muncul kabar dari The Sun bahwa Manchester United akan segera mendaratkan Biglia dari Italia dengan nilai transfer mencapai 17,5 juta poundsterling.
Seolah mendukung kabar tersebut, belum lama ini jurnalis media Belgia, HLN, Kristof Terreur, mengatakan bahwa Van Gaal memang sempat menanyakan perihal aksi Biglia pada mantan pelatihnya.
"Louis van Gaal memanggil mantan manajer Anderlecht, di awal bulan Juli. Ia hanya memiliki satu pertanyaan: Apakah Biglia cukup bagus untuk bermain di Manchester United?" demikian tulis Terreur di Twitter.
Biglia sendiri belum lama dimasukkan Lazio dalam skuat play-off Liga Champions melawan Bayer Leverkusen. Itu artinya, andai ia datang ke Old Trafford, sang gelandang takkan bisa membela klub barunya ketika mereka melawan Club Brugge. [initial]
Sebelumnya, sempat muncul kabar dari The Sun bahwa Manchester United akan segera mendaratkan Biglia dari Italia dengan nilai transfer mencapai 17,5 juta poundsterling.
Seolah mendukung kabar tersebut, belum lama ini jurnalis media Belgia, HLN, Kristof Terreur, mengatakan bahwa Van Gaal memang sempat menanyakan perihal aksi Biglia pada mantan pelatihnya.
"Louis van Gaal memanggil mantan manajer Anderlecht, di awal bulan Juli. Ia hanya memiliki satu pertanyaan: Apakah Biglia cukup bagus untuk bermain di Manchester United?" demikian tulis Terreur di Twitter.
Biglia sendiri belum lama dimasukkan Lazio dalam skuat play-off Liga Champions melawan Bayer Leverkusen. Itu artinya, andai ia datang ke Old Trafford, sang gelandang takkan bisa membela klub barunya ketika mereka melawan Club Brugge. [initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Editorial 21 Oktober 2025 22:27
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
-
Liga Italia 21 Oktober 2025 21:47
Dilema Juventus: Biaya Pemecatan Igor Tudor dan Beban Finansial Klub
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 10:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:19
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:07
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:03
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 09:45
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 09:43
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...