
Bola.net - Defender Manchester United, Nemanja Vidic mengakui bahwa Wayne Rooney menjalankan peran vital bagi skuad besutan Alex Ferguson.
Hal itu diungkapkannya, usai The Red Devils sukses menekuk Southampton dengan skor 2-1 di Old Trafford. Sempat tertinggal di awal laga, Rooney kembali menjadi pahlawan United, dengan dua golnya yang sekaligus membalikkan keadaan.
Pasca pertandingan Vidic mengungkapkan rasa bangganya, bisa memiliki seorang Rooney di tim yang ia bela. Selain itu, ia juga berharap agar seluruh pemain timnya mampu tampil bugar di paruh kedua musim 2012/13.
"Rooney sangat berharga bagi tim. Ia bekerja keras. Tentu dengan bukti ia mencetak gol dan saya pikir ia akan semakin baik dari waktu ke waktu," terang sang kapten tim.
"Kami membutuhkannya, terutama di paruh kedua musim ini, sebagaimana kami ingin seluruh pemain dalam kondisi fit. Kami memiliki skuad yang bagus saat ini dan manajer pasti kesulitan menentukan pemain di starting eleven."
Kemenangan tersebut memperkokoh posisi United di puncak klasemen Premier League, dengan koleksi 59 poin. Jarak mereka terpaut tujuh poin dari rival terberat dan terdekat mereka, Manchester City di posisi kedua dengan 52 poin. (tfb/atg)
Hal itu diungkapkannya, usai The Red Devils sukses menekuk Southampton dengan skor 2-1 di Old Trafford. Sempat tertinggal di awal laga, Rooney kembali menjadi pahlawan United, dengan dua golnya yang sekaligus membalikkan keadaan.
Pasca pertandingan Vidic mengungkapkan rasa bangganya, bisa memiliki seorang Rooney di tim yang ia bela. Selain itu, ia juga berharap agar seluruh pemain timnya mampu tampil bugar di paruh kedua musim 2012/13.
"Rooney sangat berharga bagi tim. Ia bekerja keras. Tentu dengan bukti ia mencetak gol dan saya pikir ia akan semakin baik dari waktu ke waktu," terang sang kapten tim.
"Kami membutuhkannya, terutama di paruh kedua musim ini, sebagaimana kami ingin seluruh pemain dalam kondisi fit. Kami memiliki skuad yang bagus saat ini dan manajer pasti kesulitan menentukan pemain di starting eleven."
Kemenangan tersebut memperkokoh posisi United di puncak klasemen Premier League, dengan koleksi 59 poin. Jarak mereka terpaut tujuh poin dari rival terberat dan terdekat mereka, Manchester City di posisi kedua dengan 52 poin. (tfb/atg)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:08
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:03
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:02
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:01
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 23:27
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...