
Bola.net - - Sebuah fakta diungkapkan oleh mantan manajer Arsenal, Arsene Wenger. Wenger menyebut bahwa ia pernah beberapa kali mencoba mendaratkan N'Golo Kante ke .
Nama Kante mulai dikenal publik pada musim 2015/2016 silam. Gelandang pekerja keras ini sukses menghantarkan Leicester City menjadi juara Liga Inggris di tahun itu.
Sukses Kante di Leicester membuat sejumlah klub meminati jasanya. Namun ia akhirnya bergabung dengan Chelsea pada tahun 2016 silam, dan di musim perdananya ia langsung membawa The Blues menjadi juara Inggris.
Wenger sendiri mengakui bahwa ia sempat berusaha untuk menjadikan punggawa Timnas Prancis itu menjadi pemain Arsenal. "Dia adalah salah satu gelandang yang paling berpengaruh yang pernah saya lihat," ujar Wenger kepada BeIn Sports.
Gelandang Cerdas

"Saya rasa dia adalah sangat konsisten."
"Dia selalu membuat keputusan yang sederhana dan tidak pernah membuat keputusan yang terlalu rumit di posisinya."
Belum Berjodoh

"Apakah saya pernah mencoba mendatangkannya? Ya. Satu kali saat ia masih di Prancis dan ketika ia masih bermain di Leicester."
"Saya tidak bisa menjelaskan mengapa ia memilih Chelsea namun keputusan itu cukup jelas jika melihat tim yang ia pilih. Apakah itu karena uang? Saya tidak mau mengomentari hal itu." tandasnya.
Masa Bodoh

Namun dalam wawancaranya baru-baru ini, Kante menegaskan belum mau memikirkan rumor yang ada. Ia memilih fokus untuk bermain bagi Timnas Prancis di Piala Dunia 2018.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 02:33 -
Liga Champions 21 Januari 2026 02:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

