
Bola.net - - Pelatih Arsenal, Arsene Wenger menegaskan bahwa timnya tak boleh jemawa dengan hasil-hasil positif yang mereka raih. Menurutnya, The Gunners harus mempertahankan performa kuat itu dengan jadwal berat di hadapan mereka.
Arsenal saat ini tengah berada dalam posisi yang bagus di awal musim ini. Di Premier League, The Gunners mampu bersaing berebut puncak bersama Manchester City dan Liverpool.
Sementara di Liga Champions, Mesut Ozil dkk juga untuk sementara ini menduduki puncak klasemen grup.
Jelang pertandingan melawan Ludogorets tengah pekan ini, Wenger meminta anak asuhnya untuk fokus dan mempertahankan apa yang telah mereka lakukan sejauh ini.
"Kami memiliki beberapa permainan yang sangat penting di depan kami. Tapi kami harus terus melakukan apa yang kami telah lakukan sampai sekarang dengan hanya fokus pada pertandingan berikutnya. Kami harus mencoba untuk menang malam nanti dan kemudian kami harus melawan Tottenham akhir pekan nanti," ujarnya.
"Cara terbaik untuk mempersiapkan itu adalah kami harus melanjutkan performa dengan kuat. Sangat penting menjaga keseimbangan yang baik antara kewaspadaan dengan kepercayaan diri," sambungnya.
"Kami pernah memiliki November yang sulit di musim sebelumnya. Tapi kami juga punya yang positif dalam sejarah kami. Yang paling penting adalah kami tak hidup dengan masa lalu, kami harus hidup dengan tim yang kami miliki saat ini," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
-
Liga Champions 21 Januari 2026 09:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:36
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:14 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:04 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 09:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:47
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476882/original/013946900_1768801694-122428.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478812/original/086450500_1768927581-3.jpg)

