
Bola.net - - Pelatih Arsenal, Arsene Wenger mengklaim bahwa timnya memiliki kedalaman skuat yang bagus musim ini. Wenger menilai pemain-pemain pelapisnya punya kualitas yang tidak kalah bagus dengan pemain-pemain yang reguler menjadi starter.
Kedalaman skuat Arsenal sendiri terlihat pada pertandingan melawan Stoke City tadi malam. Pada laga tersebut, Alex Iwobi yang masuk sebagai pemain pengganti sukses mencetak gol dan membawa klub London Utara itu menang 3-1 atas The Potters.
Wenger sendiri menilai gol Iwobi tersebut menjadi bukti bahwa timnya punya kedalaman tim yang bagus. "Saya punya pemain-pemain berkualitas di bangku cadangan, dan saya rasa tidak ada satupun pemain saya yang bisa anda pertanyakan kualitasnya," ungkap Wenger kepada Soccerway.
"Saya rasa memiliki pelapis yang bagus merupakan sebuah kewajiban di Premier League. Ketika anda melihat tim-tim yang kami hadapi, bahkan tim-tim papan tengah punya pemain pelapis yang baik."
"Mereka [Stoke City] punya Peter Crouch yang masuk dari bangku cadangan. Dia nyaris menghukum kami dengan sundulannya. Bisa saja pertandingan tadi berakhir 2-2." tutup pelatih asal Prancis tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:01Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
-
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:14 -
Liga Italia 20 Januari 2026 08:07 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:01 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 07:46
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...













:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)

