
Bola.net - - Pelatih Arsenal, Arsene Wenger mengungkapkan rasa puasnya melihat performa yang ditunjukkan Alexis Sanchez saat mengalahkan Crystal Palace.
Pada pertandingan melawan Crystal Palace, Wilshere kembali dipercaya bermain sejak menit awal. Starter keempat yang dia miliki dari sembilan penampilannya di Premier League musim ini.
Meskipun telah banyak pertanyaan tentang masa depannya menyusul kontraknya yang akan berakhir pada akhir musim ini, Wilshere tampil gemilang dan membuat satu assist untuk gol kedua Alexis Sanchez dalam kemenangan 3-2 atas Palace.
Dan Wenger mengatakan bahwa dirinya senang dengan bagaimana Wilshere memberikan jawaban atas pertanyaan tentang masa depannya dengan performa dan komitmen besar dalam permainannya.
"Mereka (Wilshere dan Sanchez) selalu dipertanyakan ketika mereka tak memiliki kontrak panjang, tapi cara terbaik untuk menunjukkan bahwa mereka komitmen adalah dengan menampilkan performa," ujarnya.
"Bagi Wilshere, saya pikir kita telah berbicara tentangnya akhir-akhir ini, dia kembali dalam bentuk kompetitif yang bagus dan saya merasa bahwa dia memberi sesuatu untuk tim saat ini yang sangat menarik," ujarnya.
"Di atas semua itu hari ini dia telah memberikan sebuah bola akhir yang luar biasa yang anda inginkan dari dia," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

