
Bola.net - - Winger Chelsea, Willian, memperingatkan Manchester United dan Manchester City untuk tidak menganggap enteng persaingan di bursa juara, meski kedua klub mencatat start apik musim ini.
Sebelum pertandingan melawan Stoke City, The Blues sudah kehilangan lima angka di kandang sendiri, kalah dari Burnley dan imbang melawan Arsenal.
Namun demikian, Willian mengingatkan Jose Mourinho dan Josep Guardiola bahwa persaingan di Premier League akan semakin sulit seiring berjalannya waktu, seperti yang terjadi musim lalu.
Pemain Brasil kemudian mengatakan bahwa start apik takkan ada artinya jika tidak ada hasil yang menggembirakan di akhir musim.
Willian
"United dan City mencatat start yang apik, namun kadang dalam sepakbola, tidak penting bagaimana anda memulainya, yang terpenting adalah bagaimana anda mengakhirinya. Musim lalu kami juga tidak memulai dengan baik," tutur Willian di Sky Sports.
"Jadi, amat penting untuk selalu siap menghadapi semuanya."
September tahun lalu, Chelsea menelan dua kekalahan beruntun dari Liverpool dan Arsenal, sebelum akhirnya menang di 13 pertandingan beruntun dan keluar sebagai juara liga di akhir musim.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:05Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:52 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:48 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:47 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:45 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:41 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:29
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479073/original/062658600_1768967509-Uji_Geo_Listrik_Bpptkg_Ungkap_Rongga_Raksasa_Di_Bawah_Permukiman_Girikarto_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479054/original/023192900_1768966411-1000752976.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476882/original/013946900_1768801694-122428.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)

