
Bola.net - - Winger Chelsea, Willian menegaskan bahwa dia sama sekali tak memiliki pikiran untuk meninggalkan Chelsea dan bermain di Tiongkok dan dia juga mengatakan kondisinya saat ini sudah membaik.
Pemain internasional Brasil tersebut terpilih menjadi pemain terbaik Chelsea pada musim lalu. Dan namanya sempat santer dikaitkan dengan sejumlah uang besar dari Tiongkok dalam beberapa bulan terakhir.
Namun Willian mengatakan bahwa dirinya saat ini hanya berpikir untuk bermain bersama Chelsea, klub satu-satunya yang dia sukai di Eropa. Terlebih, dirinya tak tertarik pergi ke Tiongkok karena keluarganya bahagia dengan kehidupan di London.
"Saya senang untuk Oscar karena dia benar-benar ingin pergi ke Tiongkok. Tentu saja dia akan mendapatkan banyak uang di sana," ujarnya kepada The Sun.
"Tapi pindah ke Tiongkok tak datang dalam pikiran saya. Hal utama bagi saya adalah untuk menjadi bahagia. Saya suka bermain untuk Chelsea. Saya senang klub, lingkungannya dan Premier League. Keluarga saya bahagia di sini, dan saya memiliki semua yang saya butuhkan," sambungnya.
"Tak ada klub di Eropa yang saya suka. Ini hanya Chelsea. Saat ibu saya tiada, ini sulit bagi saya secara mental dan saya menderita secara fisik juga. Saya juga kehilangan berat badan saya, tapi saya telah melalui waktu duka itu. Sekarang segalanya berjalan baik, kepercayaan diri saya kembali, dan saya merasa baik," tutupnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 06:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 05:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:27
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478850/original/074948800_1768950343-IMG_5420.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3938377/original/044594100_1645165608-20220218-Waspada_Cuaca_Ekstrem_di_Jakarta-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478848/original/072098400_1768948523-IMG_5436.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)

