
Bola.net - Sebuah informasi menarik datang dari Manchester United. Tim berjuluk Setan Merah itu dilaporkan sempat mencoba mendatangkan dua pemain Chelsea, N'Golo Kante dan Callum Hudson-Odoi.
Manchester United baru-baru ini mengambil keputusan besar. Mereka resmi berpisah dengan Ole Gunnar Solskjaer pada akhir pekan kemarin.
Solskjaer meninggalkan Manchester United dalam proyek yang setengah jadi. Karena ada beberapa target transfer Setan Merah yang belum terealisasi.
The Athletic mengklaim bahwa Solskjaer sempat tertarik mendatangkan dua pemain Chelsea. Mereka adalah N'Golo Kante dan Callum Hudson-Odoi.
Simak situasi transfer kedua pemain Chelsea itu di bawah ini.
Kebutuhan Mendesak
Menurut laporan tersebut, Manchester United mengincar Hudson-Odoi dan Kante bukan baru-baru ini. Melainkan pada tahun 2019 silam.
Pada saat itu Manchester United membutuhkan gelandang bertahan dan winger baru. Dua posisi ini sangat krusial bagi skuat Setan Merah pada saat itu.
Alhasil Mike Phelan merekomendasikan Kante dan Hudson-Odoi ke manajemen Manchester United. Ia menilai kedua sosok itu bakal cocok untuk setan merah.
Kans Terbuka
Menurut laporan tersebut, pada saat itu kans MU membajak dua pemain ini cukup terbuka. Karena mereka tersisih dari skuat Chelsea saat itu.
Frank Lampard kurang sreg memainkan Kante atau Hudson-Odoi di timnya. Jadi ada celah bagi MU untuk membajak kedua pemain itu.
Namun karena satu dan dua hal transfer itu gagal terjadi. Sehingga Manchester United memilih mendatangkan pemain lain.
Target Transfer
Manchester United akhirnya menmdapatkan winger baru. Mereka resmi menebus Jadon Sancho dari Borussia Dortmund.
Sementara untuk posisi gelandang bertahan masih lowong hingga saat ini.
Klasemen Premier League
(The Athletic)
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:58 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 19:57 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:47 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:45
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474068/original/070100900_1768465910-PHOTO-2026-01-15-14-38-29.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478701/original/090462600_1768913028-Pemerintah_cabut_izin_28_perusahaan_perusak_alam_Sumatera.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)

