
Bola.net - - Ashley Young mengaku merasa amat terhormat bisa mendapatkan kesempatan menjadi kapten Manchester United, ketika mereka menjamu di Old Trafford pekan lalu.
Setan Merah tampil impresif di laga Premier League tersebut. Mereka memaksa tim tamu tak melepas satu pun tembakan tepat sasaran dan menang meyakinkan 2-0 berkat gol Marcus Rashford dan Ander Herrera.
Hasil itu membuat United kini duduk di peringkat lima klasemen sementara liga, terpisah empat poin dari Manchester City yang ada di atasnya, dan terus menjaga asa bermain di Liga Champions musim depan.
Young kemudian mengaku bangga bisa memimpin timnya di sebuah laga besar sebagai kapten.
Manchester United
"Sebuah kehormatan menjadi kapten Manchester United. Memimpin tim merupakan pengalaman fantastis untuk saya," tutur Young menurut Mirror.
"Kami memiliki banyak pemimpin di seluruh penjuru lapangan. Anda harus terus solid. Kami mengalami masa-masa yang sulit belakangan ini."
United kini tengah bersiap untuk menghadapi Anderlecht di leg kedua babak perempat final Liga Europa yang akan berlangsung di Old Trafford pekan ini.
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:24Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 19:39Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 01:15 -
Liga Champions 20 Januari 2026 00:45 -
Piala Dunia 19 Januari 2026 23:50 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:43 -
Olahraga Lain-Lain 19 Januari 2026 22:30 -
Liga Champions 19 Januari 2026 22:30
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
- Punya Aura yang Sama Dengan Sir Alex, Man United Disarankan Rekrut Pelatih yang Pernah Berjaya di Barcelona Ini
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)

