
- Manajer Crystal Palace, Alan Pardew, mengungkap bahwa winger Wilfried Zaha mungkin akan absen di laga final Piala FA melawan Manchester United akhir bulan ini.
(sm/rer)
Pardew mengatakan dalam konferensi pers belum lama ini bahwa pemain berusia 23 tahun mengalami cedera hamstring dan mungkin tidak bisa fit tepat pada waktunya untuk menghadapi mantan klubnya di Wembley.
"Wilf masih mengalami masalah yang membuatnya akan absen akhir pekan ini. Saya harap ia akan baik-baik saja untuk final nanti. Wilf biasanya adalah sosok yang amat bugar," tutur Pardew menurut Sportsmole.
"Ia sebenarnya mengalami cedera sebelum semifinal. Kami melakukan pemindaian padanya di hari Senin dan melihat ada sedikit robek."
"Kami tak bisa mengambil resiko. Tidak mungkin ia bisa bermain akhir pekan ini, namun mungkin ia bisa turun di pertandingan melawan Southampton." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

