
Bola.net - Pemain bertahan Chelsea, Kurt Zouma tak mau ketinggalan memberikan komentar terkait kritikan 'membosankan' yang dialamatkan kepada tim yang ia bela.
Seperti diketahui, menjadi sasaran pendukung Arsenal yang mencemooh mereka sebagai tim membosankan. Chants tersebut diteriakkan saat The Blues bermain imbang tanpa gol di Emirates Stadium akhir pekan lalu.
Dan dikatakan Zouma, dirinya mengakui bahwa timnya memang bermain bertahan, namun itu murni taktik untuk mencuri poin. Dan ia juga mengaku tak setuju bila ada yang menyebut timnya membosankan.
"Tidak, saya tak suka dengan pemilihan kalimat itu. Tapi para pendukung dapat mengatakan apa yang mereka inginkan, karena kami hanya harus fokus pada pertandingan kami," ujarnya.
"Yang paling penting adalah bahwa kami harus terus melaju dan terus meraih poin. Saya pikir kami bermain sama, tapi lebih bertahan karena kami tahu bahwa semua orang ingin mengalahkan kami dan kami fokus hanya pada meraih poin," tandasnya.[initial]
(sm/dzi)
Seperti diketahui, menjadi sasaran pendukung Arsenal yang mencemooh mereka sebagai tim membosankan. Chants tersebut diteriakkan saat The Blues bermain imbang tanpa gol di Emirates Stadium akhir pekan lalu.
Dan dikatakan Zouma, dirinya mengakui bahwa timnya memang bermain bertahan, namun itu murni taktik untuk mencuri poin. Dan ia juga mengaku tak setuju bila ada yang menyebut timnya membosankan.
"Tidak, saya tak suka dengan pemilihan kalimat itu. Tapi para pendukung dapat mengatakan apa yang mereka inginkan, karena kami hanya harus fokus pada pertandingan kami," ujarnya.
"Yang paling penting adalah bahwa kami harus terus melaju dan terus meraih poin. Saya pikir kami bermain sama, tapi lebih bertahan karena kami tahu bahwa semua orang ingin mengalahkan kami dan kami fokus hanya pada meraih poin," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:24 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:16 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:14 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:10
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476882/original/013946900_1768801694-122428.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478812/original/086450500_1768927581-3.jpg)

