
Musim ini, Sinisa Mihajlovic mempromosikan Donnarumma ke skuat utama Milan. Padahal usianya masih 16 tahun. Sejauh ini ia sudah tampil dalam enam laga Rossoneri di Serie A.
Kehebatan Donnarumma bahkan sanggup membuat Diego Lopez yang jauh lebih berpengalaman terlempar ke bangku cadangan. Abbiati pun memberikan pujian setinggi langit pada juniornya tersebut.
"Anda bisa melihat kualitas yang ia miliki. Ia memiliki banyak ruang untuk meningkatkan kemampuannya. Ia adalah pemain yang pintar dan kemampuannya luar biasa. Ia hanya berpikir tentang tugas-tugasnya dan melaksanakannya dengan cara terbaik yang ia bisa," puji kiper gaek 38 tahun ini seperti dilansir Football Italia.
"Hanya beberapa orang saja yang memiliki kualitas seperti dirinya di usia 16 tahun. Saya rasa Tuhan melihatnya dan berkata 'kau perlu jadi seorang kiper,'" kelakarnya. [initial]
Baca Juga:
- Agen Isyaratkan Kramaric Ogah Pindah ke Italia
- Mihajlovic Jadikan Coppa Italia Target Penting bagi Milan
- Target Napoli, Milan-kan Inter
- Tanggal Ini Diharapkan Jadi Comeback Balotelli
- Galliani: Milan Terbaik Tahun Ini
- Standing Ovation Untuk Niang di San Siro
- Niang Ketagihan Menang
- Target Jangka Pendek Milan, Sikat Habis Sampai Natal
- Bonaventura Puas Dengan 4-4-2
- Bonaventura: Harus Percaya Eropa
- Mihajlovic Ungkap Alasan Pemakaian 4-4-2
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
-
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
LATEST UPDATE
-
Asia 22 Januari 2026 03:33 -
Liga Champions 22 Januari 2026 03:21 -
Liga Champions 22 Januari 2026 03:03 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 03:00 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 03:00 -
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
- Juventus Petakan 2 Alternatif Mateta, Termasuk Striker Manchester United
- Napoli Gigit Jari! Era Baru Kobbie Mainoo di Tangan Carrick Matikan Rumor Transfer ke Italia
- Juventus Abaikan Chiesa, Alihkan Fokus ke Maldini, Ini Alasannya
- Rossoneri Menang Tipis tapi Sarat Makna: 5 Pelajaran Penting dari Duel AC Milan vs Lecce
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480072/original/018787700_1769027353-al-nassr-cristiano-ronaldo-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480071/original/031994800_1769018823-reaksi-perry-warjiyo-soal-thomas-keponakan-prabowo-calon-deputi-gubernur-bi-0393cf.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480070/original/045778700_1769018754-20260121-news-flash-c2dc0f.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
