
Bola.net - Manajemen AC Milan angkat bicara terkait situasi kontrak Zlatan Ibrahimovic. Pihak Rossonerri membantah bahwa mereka sudah memberi tawaran kontrak baru untuk sang striker.
Setelah kembali ke San Siro, Zlatan menjadi sosok yang krusial bagi AC Milan. Berkat kehadirannya, Milan saat ini memuncaki klasemen sementara Serie A.
Beredar kabar bahwa manajemen Milan sangat puas dengan performa yang ditunjukkan Zlatan. Mereka disebut tertarik untuk menambah masa bakti sang striker di San Siro.
Namun pihak Milan membantah kabar tersebut. "Kami belum mulai membicarakan hal ini [perpanjangan kontrak Zlatan]," ujar Ricky Massara kepada Goal International.
Baca komentar lengkap sang Direktur Olahraga Milan di bawah ini.
Tunggu Kondisi
Massara menyebut bahwa timnya memiliki ketertarikan untuk memperpanjang kontrak Zlatan.
Namun ia menegaskan bahwa bola sekarang berada di pihak Zlatan untuk perpanjangan kontrak ini.
"Kami akan mendiskusikan hal ini di waktu yang tepat. Semuanya tergantung pada mood dan juga hasratnya."
Pemain Krusial
Massara tidak menyangkal bahwa Zlatan memberikan dampak yang sangat besar bagi tim mereka.
Itulah mengapa ia berharap Zlatan bersedia untuk bertahan untuk waktu yang lama di San SIro.
"Dia sudah menunjukkan bahwa ia sangat menginginkan Milan dan saya rasa Milan memberikan banyak hal baginya. Kami harap ia memiliki asa untuk bertahan di tim ini selama mungkin." ujarnya.
Cedera
Zlatan saat ini masih absen membela skuat Milan.
Sang striker masih mengalami cedera dan tidak lama lagi ia akan comeback di skuat Rossonerri.
(Goal International)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:48 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17 -
Lain Lain 21 Januari 2026 11:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479367/original/064115100_1768975729-IMG-20260121-WA0044.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4571980/original/096727300_1694494346-364947854_988712392388985_468280612060778233_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478065/original/018458500_1768890334-ibu.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479356/original/013937200_1768975045-puluhan-siswa-di-kulon-progo-diduga-keracunan-mbg-3a1f73.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5280954/original/009632900_1752299185-c1c8ad8b-1c19-4eff-8aa1-bdcf76216eea.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)

