
Bola.net - - Raksasa Serie A, AC Milan terus melanjutkan agresivitas mereka di bursa transfer musim panas ini dengan resmi menggaet bomber Fabio Borini dari Sunderland.
Lewat laman resmi mereka, Milan menyatakan bahwa Borini didatangkan dengan status pinjaman selama satu musim dan kewajiban membeli di akhir musim.
Borini didatangkan Rossoneri dengan mahar mencapai 6 juta euro. Pemain 26 tahun itu pun mengaku senang akhirnya bisa merampungkan kepindahan ke Milan.
"Saya berterima kasih kepada semua orang yang memberi kepercayaan saya. Saya sangat senang bisa berada di sini, tak ada kesempatan atau klub yang lebih baik bagi saya untuk bisa melakukan tugas saya, dan sungguh menyenangkan," ujar Borini.
"Makin saya memikirkannya, saya makin emosional dan saya makin menyadari apa yang terjadi. Saya sudah tak sabar," lanjutnya.
#ACMilan have signed @borinifabio29 from @SunderlandAFC on loan with obligation to buy 👉🏻 https://t.co/uVz0058dvL#welcomeBorini pic.twitter.com/Kvv4qUEBwU
— AC Milan (@acmilan) June 30, 2017
Borini kembali ke Italia setelah sempat berkelana ke Chelsea, Swansea City, Parma, AS Roma, Liverpool serta terakhir Sunderland.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Januari 2026 14:49 -
Liga Champions 20 Januari 2026 14:47 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 14:40 -
Voli 20 Januari 2026 14:35 -
Liga Champions 20 Januari 2026 14:23 -
Liga Champions 20 Januari 2026 14:18
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477487/original/061062800_1768828020-Pramono_Anggaran.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401360/original/036528900_1762165227-Gunung_Kerinci.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478144/original/057142400_1768893018-Menteri_Hukum_Supratman_Andi_Agtas.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478116/original/036851400_1768892502-Polisi_mengamankan_pelaku_penusukan_di_Pringsewu__Lampung_yang_sempat_diamuk_massa.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478094/original/098715900_1768891355-Siswa-VS-Guru.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5443020/original/019202300_1765613354-3.jpg)

