
Bola.net - - Agen gelandang Napoli Jorginho mengatakan bahwa kliennya diminati oleh klub Premier League. Namun, ia menegaskan bahwa Jorginho masih punya kontrak dengan Napoli.
Gelandang internasional Italia itu sedang dikaitkan dengan Liverpool dan Manchester United. Namun, kubu Partenopei sangat ingin memberikan sang pemain kontrak baru.
"Apakah ada minat dari Inggris? Ya, dia masuk tim nasional dan tidak banyak pemain yang bermain seperti dia. Secara logis klub tertarik kepadanya, tapi belum ada tawaran resmi," kata Joao Santos said kepada Radio Marte.
"Jorginho masih punya kontrak dengan Napoli, jika Azzurri menerima tawaran bagus, kami akan diberitahu.
"Jika seseorang menyukai dia, mereka harus berbicara dengan klub. Jika tawaran itu cocok untuk Napoli, maka kami akan membahasnya."
Jorginho sendiri merupakan pemain yang cukup penting bagi Napoli. Pemain berusia 26 tahun itu sudah mencetak empat gol dan empat assist dari 30 pertandingan di musim ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
-
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
-
Liga Italia 21 Januari 2026 08:48Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478858/original/039728300_1768953282-vinicius-junior-alvaro-arbeloa-real-madrid.jpg)

