
Bola.net - - Agen Gabriel Barbosa akan segera mengambil langkah terkait masa depan kliennya di Inter Milan. Dalam waktu dekat ini, ia akan segera terbang ke Milan untuk bertemu dengan manajemen Inter untuk membahas masa depan Gabigol.
Gabigol bergabung dengan Inter pada awal musim ini dari klub Santos. Pemain asal Brasil ini ditransfer dengan harga 29,5 juta euro. Namun, sejauh ini Gabigol hanya bermain selama 20 menit di Inter.
Pemain berusia 20 tahun ini pun dikabarkan ingin pindah dan pulang ke Brasil jadi salah satu opsinya.
"Dalam beberapa hari mendatang saya akan berada di Milan dan kami akan menangani situasi dengan pihak klub. Kami ingin tetap bertahan dan dia ingin punya jejak di klub," terang agen Gabigol, Wagner Riberio.
"Dia memiliki kontrak dengan Inter dan belum ada perkembangan yang signifikan."
Wagner tahu bahwa saat ini banyak beredar rumor transfer yang menyangkut nama kliennya. Namun, sejauh ini belum ada tawaran resmi. Wagner belum menerima proposal masuk untuk Gabigol.
"Saya tidak tahu apakah ada orang yang sudah bicara dengan Inter, yang ingin mendapatkan dia dan membiarkan dia pergi. Gabigol bahagia di Inter," tegasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:47Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:17 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 20:14 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:06 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 19:58 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 19:57
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478009/original/020523300_1768887815-pati6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477533/original/029468100_1768839719-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478016/original/062089100_1768888137-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5474068/original/070100900_1768465910-PHOTO-2026-01-15-14-38-29.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478701/original/090462600_1768913028-Pemerintah_cabut_izin_28_perusahaan_perusak_alam_Sumatera.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)

