
Bola.net - Massimiliano Allegri mengatakan bahwa Juventus akan menghadapi laga yang alot ketika bertemu Palermo di Renzo Barbera, Sabtu (14/03) ini.
Palermo saat ini berada di posisi 11 klasemen sementara Serie A. Mereka mengoleksi 35 poin dari 26 laga. Artinya, posisi mereka cukup aman dari ancaman degradasi. Allegri pun meyakini faktor tersebut akan membuat sang lawan tampil lepas kala menjamu Juve nantinya.
"Saya rasa kami akan menghadapi laga yang sulit di Palermo. Sebab mereka berada dalam posisi yang cukup baik di klasemen dan oleh karena itulah, mereka bisa bermain dengan tanpa beban," cetus Allegri seperti dilansir Football italia.
Eks pelatih AC Milan itu menambahkan, Juve pasti akan kesulitan menundukkan Palermo. Sebab, catatan sang lawan ketika bermain di kandang sendiri cukup apik. Sejauh ini, mereka bisa mengumpulkan 26 laga dari semua laga yang dilangsungkan di Renzo Barbera.
"Di atas semua itu, mereka adalah tim yang telah menunjukkan bahwa mereka tim yang tangguh di liga ini ketika bermain di kandangnya sendiri. Mereka telah mengoleksi 26 poin di kandangnya sendiri, jadi saya rasa laga ini tak akan menjadi laga yang mudah bagi Juve," pungkasnya. [initial]
(foti/dim)
Palermo saat ini berada di posisi 11 klasemen sementara Serie A. Mereka mengoleksi 35 poin dari 26 laga. Artinya, posisi mereka cukup aman dari ancaman degradasi. Allegri pun meyakini faktor tersebut akan membuat sang lawan tampil lepas kala menjamu Juve nantinya.
"Saya rasa kami akan menghadapi laga yang sulit di Palermo. Sebab mereka berada dalam posisi yang cukup baik di klasemen dan oleh karena itulah, mereka bisa bermain dengan tanpa beban," cetus Allegri seperti dilansir Football italia.
Eks pelatih AC Milan itu menambahkan, Juve pasti akan kesulitan menundukkan Palermo. Sebab, catatan sang lawan ketika bermain di kandang sendiri cukup apik. Sejauh ini, mereka bisa mengumpulkan 26 laga dari semua laga yang dilangsungkan di Renzo Barbera.
"Di atas semua itu, mereka adalah tim yang telah menunjukkan bahwa mereka tim yang tangguh di liga ini ketika bermain di kandangnya sendiri. Mereka telah mengoleksi 26 poin di kandangnya sendiri, jadi saya rasa laga ini tak akan menjadi laga yang mudah bagi Juve," pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Data dan Fakta Serie A: Palermo vs Juventus
- Preview & Prediksi Serie A: Palermo vs Juventus
- 'Pirlo Bisa Bermain Hingga Usia 53 Tahun'
- Pogba: Pikirkan Barca Saya Bisa Gila
- Camoranesi: Ingin Liga Champions? Juve Harus Beli Cavani
- Pogba Tegaskan Hanya Fokus di Juventus
- Liga Champions 42 Gol, Benzema Sejajar Del Piero
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:19
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 05:37
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 05:00
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:38
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:25
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:22
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:19
MOST VIEWED
- Como 2-0 Juventus: Ketika Keputusan Tudor Menimbulkan Tanda Tanya Besar
- Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
- Saat Kesabaran Stefano Pioli Habis: Kalian Nonton Pertandingannya atau Cuma Lihat Hasil?!
- Pidato Cesc Fabregas Usai Kemenangan Como atas Juventus Langsung Viral: Benar-Benar Bikin Haru
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...