
Bola.net - - Massimo Moratti menyalakan kembali rivalitas antara Inter Milan dan Juventus. Menyusul penerapan tekonologi Video Assistant Referee (VAR) di Serie A musim ini, mantan presiden Inter itu mengungkit lagi insiden Ronaldo saat melawan Juventus pada tahun 1998 silam.
April 1998, Inter dikalahkan Juventus 0-1. Hasil tersebut sangat krusial dalam kesuksesan Juventus merebut Scudetto musim itu.
Moratti percaya, andai sudah ada VAR kala itu, Inter mungkin mendapatkan hadiah penalti setelah Ronaldo dihentikan oleh bek Juventus Mark Iuliano dengan bodycheck di kotak terlarang.
"VAR? Saya masih perlu memahaminya secara utuh," kata Moratti seperti dikutip Football Italia.
"Teknologi ini mungkin sedikit mengurangi emosi dari pertandingan, juga para penonton, sebagai ganti keamanan maksimal. Namun mungkin di Juve-Inter 1998 itu bisa sangat membantu."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:49Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
-
Liga Champions 20 Januari 2026 15:07Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
-
Bolatainment 20 Januari 2026 15:07
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 16:51 -
Bolatainment 20 Januari 2026 16:50 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478486/original/020318500_1768903480-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_16.53.09.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478382/original/073050900_1768899671-000_1BH95K.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478423/original/1377-Wakil_Menteri_Kelautan_dan_Perikanan_Laksamana_TNI__Purn__Didit_Herdiawan_menemui_keluarga_tiga_pegawai_Kementerian_Kelautan_dan_Perikanan__KKP__yang_menjadi_korban_kecelakaan_pesawat_IAT_ATR.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476057/original/059970900_1768709189-dro.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477121/original/013686100_1768809456-IMG-20260119-WA0001.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478387/original/060178300_1768900220-23d841c0-73a5-491c-b90d-a2c68d4c7d5d.jpeg)

