
Bola.net - Ada gosip baru beredar seputar masa depan Angel Di Maria. Pemain timnas Argentina itu dilaporkan bakal cabut dari Juventus di musim panas nanti.
Di Maria bergabung dengan Si Nyonya Tua pada tahun lalu. Dalam waktu singkat ia mampu memberikan dampak yang besar bagi tim asal Turin tersebut.
Kontrak Di Maria di Juventus habis di musim panas nanti. Beredar kabar bahwa Juventus dan Di Maria akan melanjutkan kerja sama mereka.
Fabrizio Romano baru-baru ini memberikan update terbaru seputar situasi Di Maria. Sang pemain dikabarkan berpotensi cabut di musim panas nanti.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Berubah Pikiran
Menurut Romano, Di Maria saat ini berubah pikiran terkait masa depannya di Juventus.
Awalnya sang pemain ingin bertahan di Juventus. Karena ia merasa nyaman dan cocok dengan Si Nyonya Tua.
Namun belakangan ini Di Maria berubah pikiran. Ia dikabarkan tidak yakin bertahan di Turin dan bakal cabut di musim panas nanti.
Coba Cari Jalan Tengah
Romano juga menyebut bahwa Juventus saat ini belum menyerah untuk mempertahankan jasa Di Maria.
Mereka masih mencoba untuk meyakinkan Di Maria untuk bertahan di Turin. Mereka merayu sang gelandang agar tidak berpisah di musim panas nanti.
Namun sejauh ini situasi Juventus dikabarkan kurang baik, karena Di Maria masih enggan menerima tawaran Si Nyonya Tua.
Bukan Satu-satunya
Di Maria sendiri bukan satu-satunya pemain yang dikabarkan akan cabut dari Juventus di musim panas nanti.
Adrien Rabiot dan Dusan Vlahovic juga dilaporkan bakal cabut dari Turin di musim panas nanti.
Klasemen Serie A
(Fabrizio Romano)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

