
Bola.net - Gelandang AC Milan, Giacomo Bonaventura, mengatakan bahwa Rossoneri memiliki barisan lini depan berbahaya yang bisa menghancurkan lini pertahanan Inter Milan.
Pada musim panas ini, Milan serius membenahi timnya. Sejumlah pemain baru mereka datangkan. Namun yang menjadi salah satu fokus utama pembenahannya adalah di lini serang.
Milan pun akhirnya membeli Luiz Adriano dan Carlos Bacca. Keduanya termasuk jajaran striker top di level Eropa. Bonaventura pun berkoar, kehadiran kedua penyerang baru itu bakal mampu memporak-porandakan benteng pertahanan Inter.
"Inter harus waspada para para striker kami yang mampu beradaptasi dengan cepat dan bisa menyebabkan masalah di lini belakang mereka," koar Bonaventura pada Milan Channel.
Walau demikian, gelandang 26 tahun itu juga tak lupa mengingatkan rekan-rekannya bahwa Inter juga bisa memberikan ancaman besar pada gawang Milan.
"Kami harus berhati-hati dengan pemain-pemain baru mereka yang bisa mengejutkan kami. Saya rasa ini akan menjadi sebuah laga yang hebat," tandasnya. [initial]
(mica/dim)
Pada musim panas ini, Milan serius membenahi timnya. Sejumlah pemain baru mereka datangkan. Namun yang menjadi salah satu fokus utama pembenahannya adalah di lini serang.
Milan pun akhirnya membeli Luiz Adriano dan Carlos Bacca. Keduanya termasuk jajaran striker top di level Eropa. Bonaventura pun berkoar, kehadiran kedua penyerang baru itu bakal mampu memporak-porandakan benteng pertahanan Inter.
"Inter harus waspada para para striker kami yang mampu beradaptasi dengan cepat dan bisa menyebabkan masalah di lini belakang mereka," koar Bonaventura pada Milan Channel.
Walau demikian, gelandang 26 tahun itu juga tak lupa mengingatkan rekan-rekannya bahwa Inter juga bisa memberikan ancaman besar pada gawang Milan.
"Kami harus berhati-hati dengan pemain-pemain baru mereka yang bisa mengejutkan kami. Saya rasa ini akan menjadi sebuah laga yang hebat," tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Bonaventura Tegaskan Milan Siap Duel Dengan Inter
- Derby Milan, Pelatih Sampdoria Dukung Inter
- Ambrosini: Derby Milan Takkan 0-0
- Rami: Liga Champions Impian Setiap Pemain
- Inter vs Milan, 4-3-3 vs 4-3-2-1
- Ljajic Siap Tempur Untuk Derby Milan
- Jovetic Bisa Jadi Penentu Derby
- Zaccheroni Nilai Kualitas Milan di Bawah Inter
- Takhta Juventus Dalam Ancaman Serius
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:47Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 02:33
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

