
Bola.net - Penjaga gawang sekaligus kapten Juventus, Gianluigi Buffon, mengaku sempat berniat pensiun pada dua musim lalu, sebelum dibujuk oleh sang allenatore, Antonio Conte.
Buffon mengakui jika musim 2010/11 merupakan masa di mana ia merasa cukup frustrasi. Hal itu dikarenakan cedera, dan membuatnya absen di paruh musim pertama. Di putaran kedua, fokus kiper timnas Italia itu mulai terganggu.
Sebelum akhirnya mengantarkan dua scudetto berturut-turut untuk Bianconeri, Buffon mengaku ingin meninggalkan Turin, karena merasa ada sesuatu dalam hidupnya yang perlu adanya perubahan.
"Saya merasa bahwa ini mungkin waktu untuk berubah, untuk meninggalkan Juventus. Saya selalu punya perasaan yang besar mengenai tanggung jawab, namun saat itu saya kehilangannya," tutur Buffon.
Kemudian ia mencoba menemui direktur baru klub, dan mereka mulai berhasil mengubah opini pemain 35 tahun itu. Namun yang paling berkesan dan mengubah total keputusannya adalah sang pelatih.
"Tetapi Conte menghubungi saya. Ia memberi tahu saya mengenai hal-hal indah dan sangat penting. Sejak saat itu saya menjadi lebih Juventino daripada sebelumnya," pungkas Buffon. [initial] (sky/atg)
Buffon mengakui jika musim 2010/11 merupakan masa di mana ia merasa cukup frustrasi. Hal itu dikarenakan cedera, dan membuatnya absen di paruh musim pertama. Di putaran kedua, fokus kiper timnas Italia itu mulai terganggu.
Sebelum akhirnya mengantarkan dua scudetto berturut-turut untuk Bianconeri, Buffon mengaku ingin meninggalkan Turin, karena merasa ada sesuatu dalam hidupnya yang perlu adanya perubahan.
"Saya merasa bahwa ini mungkin waktu untuk berubah, untuk meninggalkan Juventus. Saya selalu punya perasaan yang besar mengenai tanggung jawab, namun saat itu saya kehilangannya," tutur Buffon.
Kemudian ia mencoba menemui direktur baru klub, dan mereka mulai berhasil mengubah opini pemain 35 tahun itu. Namun yang paling berkesan dan mengubah total keputusannya adalah sang pelatih.
"Tetapi Conte menghubungi saya. Ia memberi tahu saya mengenai hal-hal indah dan sangat penting. Sejak saat itu saya menjadi lebih Juventino daripada sebelumnya," pungkas Buffon. [initial] (sky/atg)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)

